Livechat Arenascore – Duel super bigmatch bertabur bintang akan kembali tersaji pada partai lanjutan pekan ke-3 Liga 1 Indonesia yang dimana akan mempertemukan dua tim kuat Persis Solo melawan Borneo FC di Stadion Manahan Solo Surakarta. Jika mengacu pada skor head to head (H2H) berpotensi dimenangi oleh tim tamu
Pada pekan sebelumnya, Borneo FC tampil luar biasa impresif dengan menumbangkan Bali United dengan skor 3-1 lewat suntikan Matheus Pato , Terens Puhiri dan gol bunuh diri Ardi Idrus. Kemenangan ini membuat Borneo FC berhak membawa pulang tiga poin penuh di kandangnya sendiri. Sementara itu , Persis Solo masih belum juga keluar dari tren buruk usai bermain imbang 2-2 kontra PSS Sleman
Hasil di pekan ke-2 tersebut membuat Borneo FC kini berada di peringkat 5 dengan torehan 4 poin , sedangkan Persis Solo masih berkutat di posisi ke-12 dengan raihan 1 poin. Hasil minor di dua laga beruntun tentu saja membuat pelatih Leonardo Medina harus memutar otak saat kembali berhadapan dengan Borneo FC yang secara kualitas lebih baik
Livechat Arenascore – Menghadapi Borneo FC di Stadion Manahan Solo diprediksi tidak akan mudah bagi Persis Solo. Pasalnya , dalam empat pertemuan terakhir Laskar Sambernyawa belum pernah sekalipun berhasil memetik kemenangan. Hasil terbaik hanyalah dua kali imbang. Sebaliknya , Borneo FC sudah dua kali menang saat bertemu dengan Persis Solo baik di partai kandang maupun tandang
Oleh karenanya, menghadapi Borneo FC di pekan ke-3 , Persis Solo dituntut untuk bekerja ekstra keras untuk bisa memetik poin. Meskipun tidak mudah, Persis Solo memiliki cukup kualitas pemain yang bagus. Terlebih tiga pemain asing baru yaitu David Gonzalez , Moussa Sidibé dan Diego Bardanca sudah mulai menjadi pilar penting di skuat besutan Leonardo Medina
Livechat Arenascore – Selain beberapa pemain asing baru , musim ini Persis Solo juga berhasil merekrut penyerang Timnas Indonesia yaitu Ramadhan Sananta dari PSM Makassar. Kehadiran striker berusia 20 tahun tersebut bakal menjadi opsi bagi tim pelatih untuk melengkapi persaingan lini depan yang terlebih dahulu dihuni oleh Fernando Rodríguez , Irfan Jauhari dan David Gonzalez
♦ Prediksi Bola Lainnya ♦
⇒ Prediksi Bola
⇒ Kabar Arena
Dilain pihak , Borneo FC justru tidak terlalu banyak melakukan perombakan tim jika dibandingkan musim lalu. Dengan regulasi 5+1 pemain asing , Borneo FC mendatangkan Silvério Silva dan Jelle Goselink sebagai pilar anyar dan melepas Jonathan Bustos. Untuk slot ASEAN , pilihan Borneo FC jatuh kepada pilar timnas Myanmar yaitu Win Naing Tun yang direkrut dari Yangon United
Prediksi Skor Akhir ⇒ Persis Solo 1-2 Borneo FC
» Website Resmi Arenascore «
⇒ www.arenascore.com
⇒ www.arenascore.global
⇒ www.arenascore.link
⇒ www.arenascore.fun
⇒ www.arenascore.co
⇒ www.arenascore.top
⇒ www.arenascore.net
⇒ www.arenascore.org
⇒ www.arenascore.me
⇒ www.arenascore.online
⇒ www.arenascore.club